Ruang Pertemuan, Taman dan Lapangan Olah Raga
Asrama Darmaputera Baciro
Universitas Gadjah Mada Residence
Asrama Darmaputera Baciro adalah salah satu unit asrama yang dikelola oleh UGM Residence memiliki ruang pertemuan yang bisa dipakai untuk berbagai kegiatan sesuai dengan peruntukan ruang tersebut.
Ruangan Pertemuan Roro Jonggrang
Ruang pertemuan Roro Jonggrang memiliki luas 96 m2 dapat digunakan untuk keperluan :
- Rekrutmen perusahaan
- Rapat
- Diskusi
- Pelatihan
- Presentasi
- Kegiatan lain yang sesuai
Penataan ruang pertemuan Roro Jonggrang dapat menyesuaikan dengan kegiatan yang dilaksanakan seperti :
Penataan model kelas
- Kapasitas 75 kursi
- Luas ruang 96 m2
- Panjang 20 m x lebar 4.8 m
Penataan model U
- Kapasitas 28 kursi
- Luas 96 m2
- Panjang 20 m x lebar 4.8 m
Ruang Pertemuan Borobudur
Ruang pertemuan Borobudur terletak di gedung etage Borobudur memiliki luas 32.25 m2 cocok untuk kegiatan:
- Rapat
- Diskusi
- Kegiatan lain yang sesuai
Untuk penataan dapat menyesuaikan dengan kegiatan yang akan dilakukan dengan rincian
- Kapasitas 15 Kursi ( meja āUā)
- Kapasitas 20 Kursi (model kelas)
- Luas ruang 25 m2
- Panjang 7.5 m x lebar 4.3 m
Selain ruang pertemuan terdapat gedung serbaguna dan ruang terbuka yang dapat dipergunakan sebagai pendukung jika akan melaksanakan kegiatan di luar ruangan.
Gedung Serbaguna Asrama Darmaputera Baciro
Gedung serbaguna terletak diantara dua gedung dibatasi oleh taman yang dapat digunakan untuk kegiatan diluar ruangan.
Gedung Serbaguna dapat digunakan untuk kepentingan:
- Pernikahan
- Rekrutmen pegawai
- Pelatihan
- Kegiatan olah raga
- Kegiatan lain yang sesuai dengan keperuntukan gedung
Ruang Terbuka
Selain ruang pertemuan dan gedung serbaguna terdapat juga ruang terbuka sebagai salah satu pilihan jika ingin mengadakan kegiatan di luar ruangan
untuk mendukung kegiatan di asrama Darmaputera Baciro terdapat fasilitas lain seperti :
- Kamar dengan furniture lengkap
- LCD proyektor
- Sound system portable
- Kantin
- WIFI (UGM Hotspot)
- Kamar mandi difabel
- Ruangan ber AC + LCD proyektor
- Setiap meja dilengkapi stok kontak
- Musala
- Kantin
- Parkir Luas
Informasi dan Pemesanan :
Asrama Darmaputera Baciro
Jl. Andung No.1, Baciro, Gondokusuman, Daerah Istimewa Yogyakarta
Telepon: (0274)549021 / 08112939318 / 08112865577